Text
Implementasi Basis Data Menggunakan SQL
Melalui buku ini kita akan berkenalan dengan perintah-perintah basis data. Di dalamnya akan dibahas contoh-contoh perintah SQL untuk memanggil dan mengolan sebuah data. Penyajian contoh perintah SQL dalam buku ini akan mudah dipahami oleh siapa saja yang ingin berkenalan dengan basis data atau database SQL dan cara kerjanya. Melalui buku ini juga, kita akan berkenalan dengan PHP dan JAVA sebagai bahasa pemprograman yang sering digunakan bersamaan dengan basis data atau database SQL. Pembahasan didalamnya dapat digunakan sebagai materi pengayaan SMK dengan kompetensi keahlian rekayasa perangkat lunak.
R166101 | 005.74 PRA i | Kampus 1 (Rak Referensi) | Tersedia - Dipinjamkan hanya 1 malam |
166102 | 005.74 PRA i | Kampus 1 (blok 2) | Tersedia |
166103 | 005.74 PRA i | Kampus 1 (Blok 1) | Tersedia |
166104 | 005.74 PRA i | Kampus 1 (Blok 1) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain