Text
Teknik AC Split
AC Split merupakan peralatan yang sudah terjangkau dari semua kalangan. AC Split memiliki banyak fungsi antara lain, membuat suasana ruangan menjadi sejuk, mampu meningkatkan kualitas udara dalam ruangan, nyaman pada ruangan, dan pengunanya mampu beristirahat dengan kualitas yang baik.
Dalam penggunaan jangka panjang, AC Split tentu perlu adanya perawatan atau perbaikan. Untuk mengatasi hal tersebut, para teknisi harus secara cepat melakukan analisis kerusakan sehingga pengerjaannya tidak membutuhkan banyak waktu dengan hasil maksimal.
Buku ini berisi tentang informasi macam-macam perlatan yang dubutuhkan oleh teknisi dalam perawatan/perbaikan AC Split serta beberapa tata cara perbaikan dengan berbagai macam keluhan pada AC Split.
Dengan adanya buku ini maka pembaca mampu menambah wawasan mengenai Teknik AC Split. Dengan buku ini para teknisi AC Split masmpu melakukan perawatan dan perbaikan AC Split secara cepat dan tepat dengan beberapa permasalahan yang dialami pada AC Split.
R305501 | 644.5 NAF t | Kampus 1 (Rak Referensi) | Tersedia - Dipinjamkan hanya 1 malam |
305502 | 644.5 NAF t | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
305503 | 644.5 NAF t | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
305504 | 644.5 NAF t | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
305505 | 644.5 NAF t | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain