Text
Teknik perawatan Sepeda Motor
Teknik sepeda motor merupakan seseorang yang ahliu pada bidang perawatan dan perbaikan sepeda motor. seorang teknisi sepeda motor harus menguasai semua aspek yang terdapat pada sepeda motor. Saat ini banyak usaha bengkel sepeda motor didirikan karena jumlah pengguna sepeda motor semakin lama semakin banyak. Meskipun demikian, tidak semua bengkel sepeda motor memiliki teknisi yang ahli dan kompeten dalam bidangnya. Oleh karena itu, dibutuhkan wawasan lebih bagi teknisi atau seseorang yang baru membuka bengkel. Tujuannya agar konsumen pengguna sepeda motor yang melakukan perawatan atau perbaikan sepedqa motor merasa puas dan akan kembali lagi.
Buku ini bersi tentang informasi mengenai prosedur perawatan berkala pada semua sistem dan komponen yang ada pada semua sistem dan komponen yang ada pad sepeda motor. Secara garis besar, prosedur ini mencakup tiga kelompok besar sistem yang ada apda sepeda motor, yaitu bagian mesin sepeda motor, bagian sasis sepeda motor, dan bagian kelistrikan sepeda motor.
Dengan adanya buku ini, diharapkan pembaca dapat menambah wawasan mengenai tata cara perawatan sepeda motor secara umum. Buku ini juga memberikan contoh prosedur perawatan sepeda motor secara umum. Buku ini juga memberikan contoh prosedur perawatan berkala beberapa komponen sepeda motor sesuai prosedur. Sepeda motor yang terawat dapat memperpanjang usia pakainya. selain itu juga dapat mencegah kerusakan parah yang membutuhkan banyak biaya perbaikan. Sepeda motor yang dirawat dengan baik dapat menunjang sisi keselamatan berkendara dan mengurangi polusi udara dari emisi gas buang yang dihasilkan sepeda motor.
R306201 | 629.2 WAH t | Kampus 1 (Rak Referensi) | Tersedia - Dipinjamkan hanya 1 malam |
306202 | 629.2 WAH t | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
306203 | 629.2 WAH t | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
306204 | 629.2 WAH t | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
306205 | 629.2 WAH t | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain