Text
Dikta & Hukum
UUDN : Undang-undang Dikta Nadhira
Pasal satu - Dasar hukum perjodohan yang mengikat kedua belah pihak (Nadhira dan Dikta).
Pasal dua - Memuat tentang bagaimana keduanya tanpa sadar saling menghindar agar tak jatuh hati.
Pasal tiga - Menjelaskan kedua belah pihak terhukum dengan jatuh hati yang tak bisa mereka hindari lagi.
Pasal empat - Ketentuan umum keduanya sebagai kekasih yang saling mengasihi.
Namun, sekuat apa pun sebuah pasal mengikat suatu huku, tetap akan ada satu hukum tertinggi. Hukum Tuhan, satu-satunya yang berkuasa penuh menentukan akhir dari cerita yang Dikta dan Nadhira yakini akan abadi.
R326101 | 813 DHI d | Kampus 1 (RAK REFERENSI) | Tersedia - Dipinjamkan hanya 1 malam |
326102 | 813 DHI d | Kampus 1 (Blok 5) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain